Jumat, 26 November 2010

Apakah Fungsi F1 sampai F12 Pada Keyboard?

Mungkin diantara teman-teman pernah ada yang bertanya, apa sih gunanya tombol F1-F12 yang ada di Keyboard? Apa buat pajangan aja? Tentu tidak… masing-masing tombol-tombol tersebut punya tugas masing-masing untuk di jalankan.
Di bawah ini adalah daftar pendek dari beberapa fungsi umum fungsi tombol pada komputer yang menjalankan Microsoft Windows. Karena tidak semua sistem operasi sama pengerjaan fungsi tombol pada keyboard. jangan lupa yaa,follow blog saya.thx
F1
* Hampir selalu digunakan sebagai tombol bantuan, layar “help” akan muncul saat tombol ini ditekan.
* Windows Key + F1 akan membuka Microsoft Windows Help  and Support Center
* Buka Task Pane pada Mozilla
F2
* Dalam Windows umumnya digunakan untuk mengubah nama file/rename
* Ctrl + Alt + F2 untuk membuka dokumen baru dalam Microsoft Word.
* Ctrl + F2 menampilkan print preview pada Microsoft Word.

Template by : kendhin x-template.blogspot.com